Pembelajaran Pemprograman JAVA dan HTML

Pengertian pembelajaran dasar tentang script HTML dan script java beserta pengertian dari sebagian script HTML dan script JAVA

A. JAVA

Java adalah nama untuk sekumpulan teknologi untuk membuat dan menjalankan perangkat luinak pada komputer standalone ataupun pada lingkungan jaringan. Teknologi Java memiliki tiga komponen penting, yaitu :

  1. Programming-language specification
  2. Application-programming interface
  3. Virtual-machine specificationgan.

Pemprograman java memiliki 3 aplikasi yang populer seperti Nettbens,Ellips,atau IntellijlIDA. Tidak seperti bahasa pemprograman pada HTML yang hanya menggunakan function untuk mencetak string”Hallo Dunia”, namun pada bahasa pemprograman java harus membuat class dan membuat sebuah method, yang merupakan method utama pada program yang dinamakan method main(). Method tersebut harus wajib ada pada saat membuat program. Berikut bahasa pemprograman java yang digunakan untuk membuat string “Hallo Dunia”.

  1. Pertama kita membuat file, contoh nama filenya ialah HalloDunia.java
  2. Kemudian buat kode dibawah ini

 

public class HalloDunia {
public static void main(String[] args) {
System.out.println("Hallo Dunia...");
}
}

 

 

Pengertian dari kode diatas

  • public merupakan objek,method,atribut yang dapat diakses dari class lain.
  • void merupakan sebuah method yang tidak me-return nilai apapun alias kosong.
  • class merupakan sebuah class yang telah dibuat.
  • System.out.println() merupakan method yang digunakan untuk manampilkan output dari kode tersebut.
  • static merupakan kode agar method tidak perlu diinstansi terlebih dahulu.

Baca juga:Hal yang Didapat Dari Menjadi Siswa RPL

B. HTML

HyperText Markup Language (HTML) adalah sebuah bahasa markup yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web dan menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah browser Internet.

HTML saat ini merupakan standar Internet yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh World Wide Web Consortium . HTML berupa kode-kode tag yang menginstruksikan browser untuk menghasilkan tampilan sesuai dengan yang diinginkan. Sebuah file yang merupakan file HTML dapat dibuka dengan menggunakan browser web seperti Mozilla Firefox atau Microsoft Internet Explorer.

Pada bahasa pemprograman HTML ini cukup muda jika ingin membuat kata “Hallo Dunia”.Dalam pembuatan kode HTML kita dapat menggunkan aplikasi seperti Adobe Dreamweafer, Sublime, dan Bracket.
Berikut cara membuat kata “Hallo Dunia”.

<!DOCTYPE>

<html>

<head>

<title>Membuat Kata Hallo Dunia</title>

</head>

<body>

<p>Hallo Dunia</p>

</body>

</html>

 

Berikut pengertian kode HTML diatas

  • <!DOCTYPE> untuk menentukan tipe dokumen.
  • <html> untuk membuat sebuah dokumen HTML.
  • <title> untuk membuat judul pada halaman HTML.
  • <body> untuk membuat tubuh dari sebuah halaman HTML.
  • <p> untuk membuat paragraf

Dan dari hal diatas mungkin dapat membantu anda belajar sebuah bahasa pemprograman JAVA dan HTML


Posted

in

by

Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *